Thursday, 30 October 2014
Anda yang sering berhubungan dengan komputer tentu sudah
tidak asing kan mendengar kata User interface? jika diartikan ke bahasa
Indonesia User Interface berarti tampilan antar muka pengguna. Jika
didefinisikan secara sederhana User Interface adalah penghubung atau mediator
antara komputer dan manusia atau user komputer itu agar hubungan antara
perangkat komputer dengan user bisa terjalin. User interface sangat berperan penting dalam dunia
komputer karena dengan adanya user interface maka kemudahan user dalam
mengoperasikan suatu perangkat komputer menjadi lebih mudah.
Pengertian User
Interface
User interface
adalah cara program dan user berkomunikasi. Pengertian User Interface
secara bahasa yaitu user = pengguna, dan interface = antarmuka. User Interface adalah
suatu alat yang disediakan oleh sistem operasi (OS) sebagai sarana untuk
berinteraksi antara pengguna (user) dengan sistem operasi (OS), yang mana
pengguna (user) memberikan perintah kepada sistem operasi (OS) untuk kemudian
di terima, diproses dan di tampilkan oleh sistem operasi (OS).
Istilah user
interface atau interface kadang-kadang digunakan sebagai penggati istilah HCI
(Human Computer Interaction). HCI (Human Computer Interface) adalah semua aspek
dari interaksi pengguna dan computer, tidak hanya hardware. Semuanya yang
terlhat dilayar, membaca dalam dokumentasi dan dimanipulasi dengan keyboard
(atau mouse) merupaka bagian dari user interface.
User Interface berfungsi untuk menghubungkan atau penterjemah informasi antara pengguna dengan system operasi, sehingga computer dapat digunakan. Dengan demikian, user interface bisa juga diartikan sebagai mekanisme inter-relasi atau integrasi total dari perangkat keras dan lunak yang membentuk pengalaman bekomputer. Use interface dari sisi software bias berbentuk Graphical User Interface (GUI) atau Command Line Interfae (CLI), sedangkan dari sisi hardware bias berbentuk Apple Desktop Bus (ADB), USB, dan fire wire.
User Interface berfungsi untuk menghubungkan atau penterjemah informasi antara pengguna dengan system operasi, sehingga computer dapat digunakan. Dengan demikian, user interface bisa juga diartikan sebagai mekanisme inter-relasi atau integrasi total dari perangkat keras dan lunak yang membentuk pengalaman bekomputer. Use interface dari sisi software bias berbentuk Graphical User Interface (GUI) atau Command Line Interfae (CLI), sedangkan dari sisi hardware bias berbentuk Apple Desktop Bus (ADB), USB, dan fire wire.
Konsep User Interface
Mengkonsep user
interface secra benar tidaklah mudah. Terdapat begitu banyak aspek yang pelu
diperhatikan. User interface akan mengacu pada beragam aplikasi teknologi mulai
dari electronic display, software aplikasi computer,aplikasi web, aplikasi
mobile,hingga aplikasi kiosk Informasi public. Kioks adalah peralatan sistem
informasi publik yang dirancang sedemikian rupa yang ditujukan untuk beragam
kondisi user, baik secara usia, gender, latar belakang kultural, tingkat
pemahaman dan pendidikan bahkan kondisi keterbatasan fisik yang berbeda.
Teknik antar muka /interface
Terdapat tiga
teknik antar muka / inter face:
A. LINGUISTIC STYLES
Linguistic styles
adalah penyampaian “aksi” melalui bahasa yang dimengerti oleh computer. Ciri
teknik ini antara lain:
- Masukan aksi melalui papan ketik alphabet yang ditulis atau diketik.
- Bahasa yang dimengerti oleh computer merupakan bagian kecil dari bahasa manusia
- Adanya aturan penulisan (syntax) dan semantic untuk menyatakan perintah
Key Modals Style
adalah penyampaian aksi melalui penekanan tombol-tombol yang deprogram sebelumnya
untuk menjalankan fungsi-fungsi. Ciri teknik ini antara lain:
- Masukan aksi melalui tombol fungsi atau tombol alphabet
- Instruksi langkah demi langkah
- Digunakan dalam system berjalan
Direct Manipulation
Style adalah penyampaian perintah melalui manipulas objek tertentu. Ciri
teknik ini antara lain:
- Ditampilkannya objek untuk interaksi pengguna
- Ditampilkannya penunjuk untuk memanipulasi objek
- Perintah diterapkan langsung pada objek
- Respon seketika pada fungsi objek
Jenis-jenis User Interface
Ada dua jenis user interface, yaitu:
- Command Line Inteface (CLI) :
Command Line Interface (CLI) adalah jenis antarmuka
(interface) yang menggunakan text-terminal sebagai alat untuk berinteraksi
antara pengguna (user) dengan sistem operasi (OS). CLI (Command Line Interface) adalah tipe antarmuka dimana
penggun berinteraksi dengan system operasi melalui text terminal.
CLI adalah sebuah
bentuk antarmuka antara sistem operasi dan pemakai dimana pemakai mengetikkan
perintah-perintah dengan menggunakan perintah dalam bentuk teks dan sebuah
metode untuk memasukinya.
Pengguna CLI biasanya adalah administrator sistem berbasis sistem operasi LINUX. Setiap sistem operasi memberi nama CLI- nya berbeda-beda. Unix member nama CLI-nya sebagai bash, ash, ksh, dan lain sebagainya. Ms-Dos memberi nama CLI-nya command.com atau command prompt. Sedangkan Windows Vista, Microsoft menamakannya Powershell. Pengguna Linux mengenal CLI pada Linux sebagai Terminal, sedangkan pada Apple atau machintosh namanya adalah command shell.
Pengguna CLI biasanya adalah administrator sistem berbasis sistem operasi LINUX. Setiap sistem operasi memberi nama CLI- nya berbeda-beda. Unix member nama CLI-nya sebagai bash, ash, ksh, dan lain sebagainya. Ms-Dos memberi nama CLI-nya command.com atau command prompt. Sedangkan Windows Vista, Microsoft menamakannya Powershell. Pengguna Linux mengenal CLI pada Linux sebagai Terminal, sedangkan pada Apple atau machintosh namanya adalah command shell.
- Graphical User Interface (GUI)
Saat ini interface
yang banyak digunakan dalam software adalah GUI (Graphical User Interface). Penganut
GUI biasanya adalah mereka yang sudah terbiasa dengan system operasi Windows.
Bagi mereka, GUI adalah harga mati yang tidak bisa ditawar lagi.
Graphical User Interface (GUI) adalah jenis antarmuka
(interface) yang menggunakan gambar grafik, icon, menu, dan perangkat menunjuk
(pointing device) seperti mouse atau track ball sebagai alat untuk berinteraksi
antara pengguna (user) dengan sistem operasi. GUI merupakan user interface
berupa tampilan grafis ataupun gambar yang dipergunakan untuk melakukan
komunikasi dengan komputer. Contoh Graphic User Interface : Button, Toolbox,
Textarea, dan masih banyak lagi.
Melihat perkembangannya, user interface berbasis grafis (GUI)
lebih banyak dipergunakan jika dibandingkan dengan user interface berbasis
text. Hal tersebut dinilai sangat wajar karena GUI lebih memudahkan user dalam
berkomunikasi dengan komputer jika dibandingkan dengan text.
Pengertian GUI adalah Graphical User Interface dalam dunia
komputer. Pada komputer terdapat GUI atau antarmuka pengguna secara grafis.
Istilah ini bukan hal yang lumrah pada saat awal kemunculan komputer. Namun
setelah komputer generasi keempat mulai diciptakan, munculnya televisi berwarna
(yang mendorong pada penciptaan layar monitor berwarna) serta evolusi pada
perangkat penampil gambar (graphic adapter atau graphic card atau video card)
membuat komputer mulai mendapatkan suatu sistem baru.
GUI adalah tipe
antarmuka yang digunakan oleh pengguna untuk berinteraksi dengan system operasi
melalui gambar-gambar grafik, kon, dan menggunakan perangkat penunjuk (pointing
device) seperti mouse atau track ball.
Sama seperti CL,
tiap-tiap siste operasi memiliki nama tersendiri untuk komponen GUI-nya. Pada
Apple Mac OS X, GUI-nya disebut Aqua. Microsoft member nama GUI pada Windows XP
sebagai Lunar dan GUI Windows Vista sebagai Aero. Pada Linux, ada dua
pengembangan utama desktop environment, yang masing-masing menghasilkan roduk
KDE (K Desktop Environment) dan GNOME.
Bahasa dalam User Interface
Bahasa dalam User Interface
Tujuan sebuah user
interface adalah mengkomunikasikan fitur-fitur sistem yang tersedia agar user
mengerti dan dapat menggunakan sistem tersebut. Dalam hal ini penggunaan bahasa
amat efektif untuk membantu pengertian, karena bahasa merupakan alat tertua
yang dipakai orang untuk berkomunikasi sehari-harinya. Praktis semua pengguna
komputer dan Interface dapat mengerti tulisan.
Meski pada umumnya panduan user interface menyarankan agar ikon tidak diberi tulisan supaya tetap mandiri dari bahasa, namun elemen user interface lain seperti teks pada tombol, caption window, atau teks-teks singkat di sebelah kotak input dan tombol pilihan semua menggunakan bahasa. Tanpa bahasa pun kadang ikon bisa tidak jelas maknanya, sebab tidak semua lambang ikon bisa bersifat universal.
Meskipun penting, namun sayangnya kadang penggunaan bahasa, seperti pemilihan istilah, sering sekali dianggap kurang begitu penting. Terlebih dari itu dalam dunia desain situs Web yang serba grafis, bahasa sering menjadi sesuatu yang nomor dua ketimbang elemen-elemen interface lainnya. Artikel ini akan mencoba memberikan beberapa pertimbangan pemilihan bahasa dan istilah untuk meningkatkan usability melalui perbaikan komunikasi dengan user.
Meski pada umumnya panduan user interface menyarankan agar ikon tidak diberi tulisan supaya tetap mandiri dari bahasa, namun elemen user interface lain seperti teks pada tombol, caption window, atau teks-teks singkat di sebelah kotak input dan tombol pilihan semua menggunakan bahasa. Tanpa bahasa pun kadang ikon bisa tidak jelas maknanya, sebab tidak semua lambang ikon bisa bersifat universal.
Meskipun penting, namun sayangnya kadang penggunaan bahasa, seperti pemilihan istilah, sering sekali dianggap kurang begitu penting. Terlebih dari itu dalam dunia desain situs Web yang serba grafis, bahasa sering menjadi sesuatu yang nomor dua ketimbang elemen-elemen interface lainnya. Artikel ini akan mencoba memberikan beberapa pertimbangan pemilihan bahasa dan istilah untuk meningkatkan usability melalui perbaikan komunikasi dengan user.
Kesimpulan:
Antarmuka pemakai (User Interface) merupakan mekanisme komunikasi antara pengguna (user)
dengan sistem. Antarmuka pemakai (User Interface) dapat menerima informasi dari
pengguna (user) dan memberikan informasi kepada pengguna (user) untuk membantu
mengarahkan alur penelusuran masalah sampai ditemukan suatu solusi. Jenis
dari User Interface ada dua, yakni Command
Line Inteface (CLI) yang berbasis teks dan Graphical User Interface (GUI) yang
berbasis grafik/gambar.
Sumber:
Labels:IT,pengantar telematika,softskill,telematika | 0
comments
Berikut ini Spesifikasi lengkap Google Glass :
- Memiliki Prosesor Dual-Core Texas Instrument OMAP 4430 dengan RAM 682 MB.
- Android 4.0.4 ke atas
- Texas Instruments OMAP 4430 SoC 1.2Ghz Dual(ARMv7)
- Fitting:
- Bantalan hidung dan frame yang bisa disesuaikan dengan semua bentuk wajah
- Bantalan hidung tambahan dalam dua ukuran
- Layar: Layar 640×360 “Resolusi tinggi setara dengan display high definition dilihat dari jarak 2,5 meter”
- Kamera:
- Foto: 5 megapiksel
- Video: HD 1280×720 p
- Audio: “Bone Conduction Transducer”/ Transduser konduksi tulang
- Konektivitas:
- WiFi 802.11b.g
- Bluetooth
- Media penyimpanan:
- 16 GB, dengan kapasitas yang bisa dipakai sebesar 12 GB, tersinkronisasi dengan layanan cloud storage Google, dan
- 682MB RAM "proc"
- Daya tahan baterai: Satu hari penuh, kecuali dipakai untuk merekam video atau video conferencing(hangout)
- Charger: Charger khusus dengan port micro-USB
- Kompatibilitas:
- Semua ponsel dengan kapabilitas Bluetooth
- Software pendamping MyGlass membutuhkan sistem operasi Android 4.0.4 (Ice Cream Sandwich) atau yang lebih baru. MyGlass membuka fitur GPS dan SMS pada Google Glass.
- Giroskop 3 axis, Akselerometer 3 axis, Magnetometer (kompas) 3 axis
- Sensor: cahaya ambient dan sensor proksimitas
Kelebihan-Kelebihan Lain:
- Navigasi dengan jari digunakan untuk menjelajah atau browsing di internet
- Bingkai terbuat dari titanium sehingga nyaman dan ringan saat dikenakan.
- Kamera dapat dipergunakan untuk merekam video dan memotret gambar dengan hanya memakai navigasi suara.
- Gambar mampu direkam hingga resolusi 640×360 pixel.
- Menjepret Foto:
- Sebagai penunjuk arah
Pengguna kacamata Google akan
dapat mengakses GPS melalui apps dan konektivitas yang akan membantu
mereka mendapatkan arah tepat di depan mata mereka. Pengguna tidak perlu
bersusah payah lagi untuk mencari arah dan jalan karena dengan menggunakan
perangkat GPS yang ada dalam aplikasi Google glass, pengguna dapat menemukan
arah karena mereka akan memiliki peta dengan GPS tepat di depan mata mereka.
- Memiliki kemampuan untuk menerjemahkan
Google glass akan mendukung
aplikasi yang membantu pengguna menerjemahkan hal-hal dalam bahasa lain.
Sebagai contoh, seorang turis di China akan dapat tawar-menawar dengan pemilik
toko dengan meminta Google glass untuk menerjemahkan berbagai pecahan mata uang
di China. Fitur ini akan membuat hidup pengguna jadi mengagumkan dan wisatawan
dapat lebih terbantu untuk melakukan perjalanan ke Negara-negara lain.
- Voice activation dan voice recognition
Dari promosi dan video yang
ditampilkan di media iklan menunjukkan bahwa Google glass merupakan perangkat
yang mendukung pengenalan suara. Fitur ini akan memungkinkan pengguna untuk
mengakses berbagai fungsi dengan memberikan perintah suara. Ini akan memudahkan
karena pengguna tidak perlu menggunakan tangan untuk memasukkan perintah;
pilihan yang nyaman ketika Anda bepergian, mengemudi atau sibuk melakukan
tugas-tugas lain.
- Mengetahui jadwal penerbangan, kereta api dan bus secara real-time
Kaca mata Google memiliki
kemampuan untuk mengakses aplikasi pihak ketiga lainnya yang memungkinkan
pengguna untuk melihat jadwal penerbangan, jadwal kereta api atau bahkan jadwal
bus secara real time. Pengguna tidak perlu mencari komputer untuk koneksi ke
website atau ke travel untuk mencari jadwal. Melalui aplikasi pihak ketiga,
Google glass akan memberikan informasi yang real time dan juga memberitahu
pengguna jika penerbangan tertunda atau tepat waktu.
- Video chat dengan teman-teman
Salah satu hal keren tentang
Google glass adalah pengguna akan dapat berbagi dan menunjukkan kepada
teman-temannya apa yang sedang dia lihat. Pengguna akan dapat berbagi apa yang
dia lihat dengan orang lain. Pada saat yang sama, layar kecil di pojok kacamata
akan memungkinkan pengguna untuk melihat orang yang ia ajak ngobrol, seperti
video chat normal.
- Virtual reminder
Salah satu kelebihan dari
kacamata google lainnya adalah memiliki fitur pengingat virtual secara pribadi.
Anda tidak lagi harus bergantung pada reminder di telepon genggam Anda karena
Google glass diam-diam akan mengingatkan Anda di tampilan layar kaca.
- Memiliki kemampuan mencari data untuk bepergian
Google glass akan membuat hidup
lebih mudah bagi orang-orang yang selalu mencari informasi di mana saja. Situs
Google Glass menunjukkan bahwa pengguna dapat mengirim permintaan pencarian
melalui perintah suara dan meminta alat untuk mencari informasi. Menggunakan
konektivitas ke aplikasi dan internet, kacamata Google akan memberikan jawaban
pada pengguna pada perangkat layar.
- Tampilan Menu
Layar kecil di Google Glass akan
menampilkan beragam menu yang mirip-mirip dengan ikon di smartphone. Dari menu
kamera, reminder, setting, pemutar musik digital dan sebagainya. Fitur reminder mungkin akan
muncul seperti di atas. Di mana jika ada pertemuan pennting, akan muncul
pengingat semacam ini.
- Kondisi Cuaca & Dikte Teks
Google Glass dapat menampilkan
kondisi cuaca terkini di lokasi pengguna, seperti di smartphone. Tampilannya
diilustrasikan seperti di bawah ini. Kacamata pintar ini juga dapat diperintah
dengan suara melalui built in mikrofon. Bisa dipergunakan untuk mengetik
kalimat pesan instan cukup dengan mengatakannya saja. Selain itu, perintah
suara juga dapat dipakai untuk melakukan bermacam fungsi lain seperti menjepret
foto atau melakukan pencarian via internet.
- Peta interior & Sharing Lokasi
Selain peta di luar ruangan,
Google Glass juga kemungkinan bisa menunjukkan peta dalam ruangan termasuk arah
untuk navigasi. Meski mungkin terbatas di gedung-gedung tertentu saja. Dengan menggunakan fitur Google
Latitude, user juga bisa berbagi lokasi dengan pengguna lain. Cukup berguna
agar cepat menemukan teman jika melakukan janji ketemuan di keramaian.
- Telepon
Selain itu, Google Glass
kemungkinan juga bisa dipakai untuk menerima dan melakukan panggilan telepon.
Kekurangan-Kekurangannya :
- Bisa digunakan untuk mengintip dan merekap lawan jenis.
- Digunakan untuk mematai-matai seseorang.
- Melihat pornografi.
- Membuat para penggunanya antisocial.
- Bisa menyebabkan kecelakaan seperti ketika pengemudi menggunakan ponsel. Kabarnya di Amerika sebelum Google glass diluncurkan. Otoritas pemerintah di sana melarang para pengemudi mobil untuk memakai google glass saat berkendara.
- Kualitas suara rendahan
Seperti diketahui, Google Glass
tak menggunakan earphone untuk mentransmisikan suara ke telinga pengguna.
Google Glass memilih untuk memberikan getaran yang nantinya akan disampaikan ke
telinga pengguna.Hal ini yang menjadi masalah tersendiri bagi Google
Glass. Pasalnya, dalam berbagai uji coba, ternyata getaran ini tak mampu
menghasilkan luaran suara yang cukup bisa didengar pengguna dengan nyaman.
Google Glass terdengar seperti berbisik-bisik.
- Tak tertata rapi
Meskipun layanannya dipakai
banyak orang, pengguna Google pastinya tahu bahwa Google terkenal karena tak
tertatanya layanan yang mereka miliki. Hal ini terlihat pula dalam Google
Glass. Semua layanan dan aplikasi di kacamata pintar ini ditampilkan dalam satu
layar yang dinamakan timeline. Tak ada kategori ataupun folder khusus yang
membantu mengelompokkannya.
- Tak memberikan ruang interaksi
Google Glass bisa dikendalikan
dengan dua mekanisme: menggunakan tangan atau perintah suara. Masalah pun
sebenarnya akan muncul jika fitur kendali suara ini digunakan.
Bisa saja, pengguna salah berbicara dan tak sengaja memerintah Google Glass yang dipakainya. Hal ini tentunya bisa sangat mengganggu bagi mereka yang sedang repot.
Bisa saja, pengguna salah berbicara dan tak sengaja memerintah Google Glass yang dipakainya. Hal ini tentunya bisa sangat mengganggu bagi mereka yang sedang repot.
- Harga Lumayan Mahal: Harga google glass sebesar 1.500 USD atau sekitar 15 juta rupiah untuk satu buah kacamata pintar ini.
- Kapasitas Baterai: Kapasitas baterai untuk google plus akan cepat habis jika digunakan untuk merekam video ataupun gambar,jika dipakai untuk itu,maka baterai hanya bertahan 4 jam, waktu tersebut dinilai terlalu cepat habis.
- Keamanan Data : Beberapa waktu yang lalu seseorang mengklaim telah berhasil men-jailbreak Google glass dengan sangat mudah. ia dapat mengontrol perangkat dan data didalamnya.
- Keberadaan Aplikasi : Pengguna dinilai tidak bisa berbuat banyak tanpa aplikasi yang tepat.
FITUR FITUR GOOGLE GLASS
Berikut adalah daftar dari
fitur-fitur yang tersembunyi pada Google Glass XE10:
- Add a calendar event
- Call me a car
- Capture a panorama
- Check me in
- Create a 3D model
- Eyeball command
- Find a recipe
- Learn a song
- Play a game
- Play Music
- Recognize this song
- Record a recipe
- Remind me to
- Show a compass
- Start a bike ride
- Start a round of golf
- Start a run
- Start a stopwatch
- Start a timer
- Translate this
- Tune an instrument
- Penjelasan Fitur
Berikut ada sedikit penjelasan
dari beberapa fitur-fitur di atas:
- Call me a car, menghubungi taksi menggunakan Google Glass dinilai lebih mudah karena begitu Anda berbicara ‘OK Glass, call me a car” maka secara instan sebuah taksi akan tiba di hadapan Anda.
- Create a 3D model, fitur ini dimudahkan dengan adanya kamera pada Google Glass Anda. Anda dapat menciptakan bahkan mengeditnya terlebih dahulu sebelum Anda membentuk replikanya.
- Find a recipe/Record a recipe, Google Glass dapat menunjukkan dengan tepat apa yang harus dilakukan secara real-time menggunakan layar dan dapat merekam serta memfavoritkan sebuah resep untuk Anda.
- Eyeball command, Google telah memberitahukan Anda bahwa Anda dapat menggunakan perintah suara pada Google Glass namun tidak menutup kemungkinan bahwa nanti akan ada perintah menggunakan kedipan mata. Hanya saja fitur ini masih belum sepenuhnya akan terealisasi mengingat kebijakan privasi terkait penggunaannya.
Kacamata pintar Google Glass
selama ini punya kekurangan tidak dapat memberi suara dengan jelas dan baik
kepada indera pendengaran manusia. Untuk mengatasi masalah itu, Google membuat
aksesori berupa earphone yang dibuat khusus untuk Google Glass.
Earphone khusus itu
memungkinkan pengguna Google Glass mendengar suara dengan sensasi stereo. Agar earphone terkoneksi
dengan sistem di kacamata, pengguna harus menancapkan kabel earphone ke
salah satu lubang penghubung yang ada di kacamata pintar.
Menurut laporan The New York
Times, satu set earphone khusus itu akan dijual seharga 85
dollar AS, dan mulai dipasarkan pada akhir 2013 lalu.
Untuk memperkaya pengalaman dalam
mendengarkan musik, Google juga memperbarui perangkat lunak kacamata pintar
dengan memaksimalkan layanan Play Music. Jika sedang mendengarkan lagu,
pengguna dapat bertanya, “Lagu apa ini?” Google Glass akan memberi jawaban
tentang judul lagu, penyanyi, hingga albumnya.
Saat ini, perangkat kacamata
pintar Google Glass hanya tersedia untuk pengembang aplikasi dan praktisi
teknologi dengan harga cukup tinggi, yaitu 1.500 dollar AS. Produk ini bisa
dibilang masih dalam tahap penelitian dan pengembangan. Pada akhir 2014 nanti,
diharapkan Google Glass versi konsumen bisa tersedia di pasar, dan harganya
bisa relatif terjangkau.
Google Glass diperkenalkan
pertama kali dalam acara konferensi pengembang aplikasi Google I/O, Juni 2012.
Google sering pamer kemampuan untuk membuktikan bahwa Google Glass adalah
nyata, bukan sekadar konsep.
Google sudah pamer puluhan foto
dan beberapa video singkat yang diambil dengan Google Glass. Dari aksi pamer
yang dilakukan Google, navigasi di kacamata pintar bisa diperintah dengan
suara, gerakan kepala, dan touchpad.
Kesimpulan:
Google Glass ini adalah salah satu penemuan yang sangat inovatif di bidang teknologi. Kegunaan dari Google Glass sendiri kurang lebih seperti smartphone Android pada umumnya, dimana pemakai dapat menelepon, video call, mengakses sosial media (seperti Google+, Facebook dan Twitter), mengambil gambar foto atau video yang dapat langsung di upload pada social media, mengakses internet, dll.
Namun di Indonesia belum terlalu diminati. Hal ini mungkin disebabkan karena penggunaannya belum terlalu user friendly bagi orang awam, kualitas suara kurang baik, aplikasinya masih sedikit, tidak cocok untuk kalangan anak-anak dan tentunya harganya masih belum terjangkau. Selain itu, kemungkinan pengguna terlibat bahaya cukup besar, misalnya bagi pengemudi saat berkendara, bagi pejalan kaki ketika bepergian, dll.
Google Glass ini adalah salah satu penemuan yang sangat inovatif di bidang teknologi. Kegunaan dari Google Glass sendiri kurang lebih seperti smartphone Android pada umumnya, dimana pemakai dapat menelepon, video call, mengakses sosial media (seperti Google+, Facebook dan Twitter), mengambil gambar foto atau video yang dapat langsung di upload pada social media, mengakses internet, dll.
Namun di Indonesia belum terlalu diminati. Hal ini mungkin disebabkan karena penggunaannya belum terlalu user friendly bagi orang awam, kualitas suara kurang baik, aplikasinya masih sedikit, tidak cocok untuk kalangan anak-anak dan tentunya harganya masih belum terjangkau. Selain itu, kemungkinan pengguna terlibat bahaya cukup besar, misalnya bagi pengemudi saat berkendara, bagi pejalan kaki ketika bepergian, dll.
Sumber:
Labels:IT,pengantar telematika,softskill,telematika | 3
comments
Google Glass adalah komputer bisa pakai yang
sedang dikembangkan oleh Google melalui proyek riset dan
pengembangan Project Glass. Perangkat ini menampilkan informasi dalam format
bergaya telepon pintar, yang bisa
terhubung ke Internet melalui perintah suara bahasa alami.
Saat ini, kacamata
yang diproduksi tidak memiliki lensa terpasang, namun Google sedang
mempertimbangkan kemitraan dengan produsen kacamata seperti Ray-Ban atau Warby
Parker, serta dengan para pengecer, agar konsumen bisa mencoba perangkat
sebelum membelinya. Explorer Edition tidak bisa digunakan oleh orang-orang yang
memakai kacamata resep, namun Google telah mengonfirmasi bahwa mereka akan
berupaya agar Glass bisa beroperasi dengan lensa yang sesuai dengan resep
pemakainya.
Google Glass sedang dikembangkan oleh Google X, yang
sebelumnya juga telah mengembangkan teknologi futuristis lainnya seperti mobil
swatantra. Proyek ini diumumkan melalui Google+ oleh kepala Project
Glass, Babak Parviz, seorang teknisi lensa kontak; Steve Lee, seorang
manajer produk dan "spesialis geolokasi"; dan Sebastian Thrun,
pengembang Udacity yang juga ikut mengembangkan proyek mobil
swatantra. Google telah mematenkan desain Project Glass. Thad Starner,
seorang pakar teknologi realitas tertambah, adalah pemimpin teknis proyek
ini.
Google glass seharusnya menjadi hal besar berikutnya dalam
dunia teknologi. Tak sekadar sebagai kacamata, Google Glass -- demikian yang
disebut oleh pendiri Google Larry Page -- mempunyai beberapa fungsi, seperti
melakukan pencarian online, email dan navigasi arah. Bahkan bisa pula untuk
panggilan video chat.
Dibanderol seharga USD 1.500 atau sekitar Rp 14 jutaan,
kacamata ini masih sebatas diperuntukkan bagi para developer. Kacamata yang
awalnya dikenal dengan nama Project Glass ini memang masih dijual terbatas.
Google Glasses adalah sebuah inovasi baru yang
dikembangkan beberapa waktu ke belakang oleh Google . Fitur Dan Fungsi
Google Glasses atau Kacamata pintar ini adalah dapat terkoneksi denganheadset yang
menggabungkan informasi seperti jam, suhu, kalender dan pesan dengan satu
kacamata ini. Selain itu juga Fungsi lain yang paling menakjubkan adalah
kemampuan memotret dengan caramengucapkan take a picture melalui
headset dan mengarahkan kacamata ke arah obyek yang akan difoto. Setelah
itu hasil foto dapat diupload langsung dan membanginya kepada para pengguna Google+.
Tidak seperti kacamata pada umumnya, Glass tidak berlensa.
Yang Anda lihat saat mengenakan Google Glass adalah sebuah layar komputer kecil
di sudut sebelah kanan mata Anda.
Bila Anda memiliki ponsel Android, maka Anda dapat mengunduh
aplikasi My Glass yang dapat menunjukkan di layar ponsel Anda, apa yang Anda lihat
di layar komputer Glass Anda, fitur yang dikenal dengan istilah screencasting.
Google Glass adalah sebuah masterpiece. Perangkat ini
mengkombinasikan fungsi dan fitur beragam dalam unit yang sangat kecil. Fungsi
kunci Google Glass adalah layer visual yang membuka kemungkinan baru
mengagumkan. Ia memiliki proyektor mini, yang memproyeksikan layer tersebut
melalui prisma semi transparan yang diarahkan langsung ke retina mata.
Karena inilah, tampilannya meskipun sangat dekat dengan mata
terlihat tajam dan jelas. Anda bisa menggerakkan bagian depan Google Glass
untuk mengoptimalkan fokus. Tantangan yang menghadang adalah membuat Google
Glass terlihat jelas bagi user yang memakai kacamata. Sebagai solusinya, Google
kemungkinan harus membuat versi khusus yang lebih mahal.
Dalam video demonya, pada dasarnya Google Glass memiliki
fitur yang ada di smartphone Android. Bahkan pendiri Google Sergey Brin yakin
Google Glass bisa menggantikan smartphone. Namun cara penggunaannya mungkin
sedikit berbeda yang mengandalkan perintah suara.
Untuk kesan pertama, Google mengemasnya dengan rapi dalam
boks yang tergolong besar kendati hanya satu buah kacamata yang ukurannya tak
seberapa. Di dalam boks tersebut tidak hanya tersedia satu unit Google Glass
saja. Tapi juga dilengkapi sejumlah aksesoris.
Banyak warna varian untuk Google Glass ini. Bentuknya
seperti yang sudah diketahui sebelumnya. Frame bagian kanan lebih besar dari
sisi kiri. Bagian tengahnya terdapat 'nosepad' yang diletakkan khusus di bagian
lubang. Pengguna tentu saja harus berhati-hati dalam mengangkat perangkat ini.
Piranti ini termasuk kecil dan bukan tidak mungkin mudah rusak bila tidak hati-hati, maka google telah menyiapkan tas khusus sebagai tempat penyimpanannya. Ini berfungsi agar Google Glass aman saat dibawa ke mana-mana dan melindunginya dari goncangan. Aksesoris Google Glass yang disertakan antara lain wall socket charger, USB Cord berwarna hitam, tambahan nosepad, serta dua lensa hitam dan putih.
Piranti ini termasuk kecil dan bukan tidak mungkin mudah rusak bila tidak hati-hati, maka google telah menyiapkan tas khusus sebagai tempat penyimpanannya. Ini berfungsi agar Google Glass aman saat dibawa ke mana-mana dan melindunginya dari goncangan. Aksesoris Google Glass yang disertakan antara lain wall socket charger, USB Cord berwarna hitam, tambahan nosepad, serta dua lensa hitam dan putih.
Google mengklaim bahwa kualitas kacamata pintarnya sama
dengan TV HD berukuran 25 inch yang dilihat dari jarak 2,5 meter. Ia juga sudah
dilengkapi kamera 5 MP yang mampu merekam video hingga resolusi 720 pixel. Tak
ketinggalan memori internal 16 GB untuk menampung seluruh hasil rekaman.
Kesimpulan:
Bagi kolektor gadget unik, Google Glass tentunya menjadi incaran terkini yang cukup menarik. Selain inovatif dan fashionable, canggih faktor fenomenal menjadi faktor utama bagi peminatnya. Kegunaan Google Glass ini kurang lebih sama seperti gadget smartphone saat ini. Perbedaannya hanyalah cara interaksi, model dan aplikasinya. Hanya saja untuk orang awam, Google Glass masih cukup sulit digunakan. Namun untuk segi navigasi dan social media (google+, facebook dan twitter), gadget ini memiliki kelebihan dalam fitur-fiturnya. Apakah Anda tertarik untuk mencobanya?
Bagi kolektor gadget unik, Google Glass tentunya menjadi incaran terkini yang cukup menarik. Selain inovatif dan fashionable, canggih faktor fenomenal menjadi faktor utama bagi peminatnya. Kegunaan Google Glass ini kurang lebih sama seperti gadget smartphone saat ini. Perbedaannya hanyalah cara interaksi, model dan aplikasinya. Hanya saja untuk orang awam, Google Glass masih cukup sulit digunakan. Namun untuk segi navigasi dan social media (google+, facebook dan twitter), gadget ini memiliki kelebihan dalam fitur-fiturnya. Apakah Anda tertarik untuk mencobanya?
Sumber:
Kamu memang tidak bisa ikut ke Mars namun NASA memberi kesempatan untuk mencantumkan nama,email alamat dan Negara kita untuk dirikirmkan ke Mars bersama dengan misi Orion. NASA akan memasukan data kamu dalam Microchip Orion dan akan diterbangkan ke Mars . Wooow !!!!
Orion akan beruji coba terlebih dahulu sebelum ke Mars. Pada desember tahun ini Orion akan diluncurkan ke Orbit bumi lalu akan kembali ke daratan sebagai bagian dari Uji coba peluncuran dan hal teknis lainnya.
Kalau saja nama Anda bisa mengumpulkan frequent flyer mil. NASA mengundang masyarakat untuk mengirim nama-nama mereka pada microchip untuk tujuan di luar orbit rendah Bumi, termasuk Mars.
Nama Anda akan memulai perjalanannya pada microchip sepeser pun berukuran ketika badan pesawat ruang angkasa Orion meluncurkan 4 Desember pada penerbangan pertama, ditunjuk Eksplorasi Test-1 Flight. Setelah 4,5 jam, misi dua orbit sekitar Bumi untuk menguji sistem Orion, pesawat ruang angkasa akan melakukan perjalanan kembali melalui atmosfer dengan kecepatan mendekati 20.000 mph dan suhu mendekati 4.000 derajat Fahrenheit, sebelum percikan turun di Samudera Pasifik.
Tapi perjalanan untuk nama Anda tidak berakhir di sana. Setelah kembali ke Bumi, nama-nama akan terbang pada masa depan eksplorasi penerbangan NASA dan misi ke Mars. Dengan setiap penerbangan, individu yang dipilih akan bertambah lebih km sebagai anggota ruang-faring masyarakat global.
"NASA mendorong batas-batas eksplorasi dan bekerja keras untuk mengirim orang ke Mars di masa depan," kata Mark Geyer, manajer Program Orion. "Ketika kami menginjakkan kaki di Planet Merah, kita akan menjelajahi bagi seluruh umat manusia. Terbang nama-nama ini akan memungkinkan orang untuk menjadi bagian dari perjalanan kita. "
Batas waktu untuk menerima pribadi "boarding pass" pada uji terbang Orion menutup Jumat 31 Oktober publik akan memiliki kesempatan untuk menjaga nama mengirimkan melampaui 31 Oktober untuk dimasukkan pada uji penerbangan masa depan dan misi NASA di masa depan ke Mars.
Jika sudah daftar kamu akan dapat kartu seperti ini :
Caranya:
- 1. Buka Website NASA di link berikut ini
- 2. Berikut ini adalah tampilan halaman utamanya
- 3. Isi form selengkapnya seperti gambar di bawah ini. Jangan lupa isi angka captcha verifikasinya. Lalu tekan SEND MY NAME.
- 4. Berikut adalah tampilan Boarding Pass yang muncul setelah selesai
Kesimpulan:
Batas waktu untuk menerima pribadi "boarding pass" pada uji terbang Orion menutup Jumat 31 Oktober publik akan memiliki kesempatan untuk menjaga nama mengirimkan melampaui 31 Oktober untuk dimasukkan pada uji penerbangan masa depan dan misi NASA di masa depan ke Mars.
Segera daftar, karena kesempatan ini hanya sampai 31 Oktober. Kesempatan ini sangat langka loh :D Siapa tahu jadi artis di hamparan pasir merah di mars ;)
Sumber:
Labels:artikel,IT | 0
comments
Sebuah head-up display systems,
atau disingkat HUD, adalah suatu tampilan transparan yang menyajikan data
tanpa mengharuskan pengguna untuk melihat dari sudut pandang biasa mereka. Asal
usul nama ini berasal dari pilot yang dapat melihat informasi dengan kepala
“dinaikkan” dan melihat ke depan, bukan memandang sudut bawah untuk melihat ke
instrumen yang lebih rendah. Meskipun HUD pada awalnya dikembangkan untuk
penerbangan militer, HUD sekarang telah digunakan dalam pesawat komersial,
mobil, game computer dan aplikasi lainnya.
Generasi HUD
Generasi HUD terbagi menjadi
empat generasi, yaitu :
- Generasi pertama (CRT)
Menggunakan CRT (Cathode Ray
Tube) menampilkan image di layar fosfor, namun teknologi ini tak bertahan lama
karena layar fosfor akan menurun kualitasnya dari waktu ke waktu karena
mayoritas user sekarang menggunakan monitor mereka setiap waktu (nonstop). Mayoritas
HUD yang beroperasi saat ini adalah dari jenis ini.
- Generasi kedua (LCD)
Menggunakan sumber cahaya padat,
misalnya LED, yang dimodulasi oleh sebuah layar LCD untuk menampilkan gambar.
Ini menghilangkan memudar dengan waktu dan juga tegangan tinggi yang dibutuhkan
untuk sistem generasi pertama. Sistem ini pada pesawat komersial. Liquid
Crystal Display (Tampilan kristal cair) juga dikenal sebagai LCD adalah suatu
jenis media tampilan yang menggunakan kristal cair sebagai penampil utama. Pada
LCD berwarna semacam monitor terdapat banyak sekali titik cahaya (piksel) yang
terdiri dari satu buah kristal cair sebagai sebuah titik cahaya namun kristal
cair ini tidak memancarkan cahaya sendiri. Sumber cahaya di dalam sebuah
perangkat LCD adalah lampu neon berwarna putih di bagian belakang susunan
kristal cair tadi. Titik cahaya yang jumlahnya puluhan ribu bahkan jutaan
inilah yang membentuk tampilan citra. Kutub kristal cair yang dilewati arus
listrik akan berubah karena pengaruh polarisasi medan magnetik yang timbul dan
oleh karenanya akan hanya membiarkan beberapa warna diteruskan sedangkan warna
lainnya tersaring. sistem ini tidak meredup atau butuh spaning tinggi. sistem
ini telah diterapkan di pesawat udara komersial.
- Generasi ketiga
Menggunakan sistem gelombang
optic untuk menghasilkan gambar secara langsung dalam Combiner daripada
menggunakan sistem proyeksi.
- Generasi keempat
Menggunakan scanning sinar laser
untuk menampilkan image dan bahkan tampilan video kedalam media transparansi
tembus cahaya.
Teknologi yang lebih baru yaitu
micro-display imaging. Teknologi ini sedang dikembangkan, yaitu teknologi
dengan tampilan hablur cair yang ramah lingkungan dan hemat energy seperti OLED
(organik light-emitting diode).
SEKILAS
Sebuah HUD khas berisi tiga
komponen utama:. Unit proyektor, Combiner, dan komputer generasi
video
- Unit proyeksi dalam HUD khas adalah kolimator optik setup: lensa cembung atau cermin cekung dengan Cathode Ray Tube , Dioda cahaya , atau layar kristal cair pada fokusnya. Pengaturan ini (desain yang telah ada sejak penemuan sight reflektor pada 1900) menghasilkan gambar di mana cahaya yaitu paralel dianggap tak terhingga.
- Kombinasi ini biasanya sepotong siku datar kaca (beam splitter ) yang terletak langsung di depan penonton, yang mengarahkan gambar yang diproyeksikan dari proyektor sedemikian rupa untuk melihat bidang pandang dan citra infinity yang diproyeksikan pada saat yang sama Combiners mungkin memiliki lapisan khusus yang mencerminkan monokromatik cahaya diproyeksikan dari unit proyektor sementara memungkinkan semua lain panjang gelombang cahaya untuk melewati. Dalam beberapa layout optik combiners juga mungkin memiliki permukaan melengkung untuk memfokuskan kembali gambar dari proyektor.
- Komputer menyediakan antarmuka antara HUD (yaitu proyeksi unit) dan sistem / data yang akan ditampilkan dan menghasilkan citra dan simbologi yang akan ditampilkan oleh unit proyeksi.
Jenis
Penggunaan HUD dapat dibagi
menjadi 2 jenis :
- HUD yang terikat pada badan pesawat atau kendaraan chasis. Sistem penentuan gambar yang ingin disajikan semata-mata tergantung pada orientasi kendaraan. HUD menampilkan elemen tampilan yang bergerak dengan orientasi kepala pengguna.
- HMD, Helmet mounted displays (HMD) secara teknis memiliki bentuk HUD, perbedaan nya adalah mereka menampilkan elemen tampilan yang bergerak sesuai dengan orientasi dari si pengguna helmet tersebut.
Teknologi HUD
- CRT (Cathode Ray Tube)
Hal yang sama untuk semua HUD
adalah sumber dari gambar yang ditampilkan, CRT, yang dikemudikan oleh
generator. Tanda generator mengirimkan informasi ke CRT berbentuk koordinat x
dan y. Hal itu merupakan tugas dari CRT untuk menggambarkan koordinat senagai
piksel, yaitu grafik. CRT membuat piksel dengan menciptakan suatu sinar
elektonil, yang menyerang permukaan tabung (tube).
- Refractive HUD
Dari CRT, sinar diproduksi secara
paralel dengan sebuah lensa collimating. Sinar paralel tersebut diproyeksikan
ke kaca semitrasnparan (kaca gabungan) dan memantul ke mata pilot. Salah satu
keuntungan dari reaktif HUD adalah kemampuan pilot untuk menggerakkan kepalanya
dan sekaligus melihat gambar yang ditampilkan pada kaca gabungan.
- Reflective HUD
Kerugian dari HUD reflektif
adalah akibatnya pada besarnya tingkat kompleksitas yang terlibat dalam
meproduksi penggabungan lekungan dari segi materi dan rekayasa. Keuntungan
besarnya adalah kemampuan pada peningkatan tanda brightness (terang),
meminimalisir redaman cahaya dari pemandangan visual eksternal dan adanya
kemungkinan untuk menghemat ruang di kokpit, karena lensa collimating yang
tidak diperlukan.
- System Architecture
HUD komputer mengumpulkan
informasi dari sumber – sumber seperti IRS (Inertial Reference System), ADC (Air
Data Computer), radio altimeter, gyros, radio navigasi dan kontrol kokpit.
Diterjemahkan ke dalam koordinat x dan y, komputer HUD selanjutnya akan
menyediakan informasi yang dibutuhkan untuk hal apa yang akan ditampilkan pada
HUD ke generator simbol. Berdasarkan informasi ini, generator simbol
menghasilkan koordinat yang diperlukan pada grafik, yang akan dikirmkan ke unit
display (CRT) dan ditampilkan sebagai simbol grafik pada permukaan tabung.
Kebanyakan HUD militer
mudah memberikan atau melewatkan isyarat kemudi FD melalui generator simbol.
HUD memperhitungkan isyarat kemudi pada komputer HUD dan hal tersebut
membuatnya sebagai sistem ‘standalone’. Sipil HUD merupakan fail-passive dan
mencakup pemeriksaan internal yang besar mulai dari data sampai pada simbol
generator. Kebanyakan perselisihan perhitungan dirancang untuk mencegah data
palsu tampil.
- Display Clutter
Salah satu perhatian penting
dengan simbologi HUD adalah kecenderungan perancang untuk memasukkan data
terlalu banyak, sehingga menghasilkan kekacauan tampilan. Kekacauan tampilan
ini jauh dari eksklusif untuk HUD, tetapi hal ini sangat kritis pada saat
melihat ke arah tampilan. Setiap simbologi yang tampil pada sebuah HUD harus
melayani atau memiliki sebuah tujuan dan mengarahkan peningkatan performa.
Kenyataannya, bukan piksel tunggal yang dapat menerangi kecuali dia secara
langsung mengarahkan pada penigkatan. Prinsip yang diterapkan pada perancangan
HUD adalah ‘ketika dalam keraguan, tinggalkan saja’.
Faktor Perancangan HUD
Ada beberapa faktor yang harus
dipertimbangkan ketika merancang sebuah HUD, yaitu:
- Bidang penglihatan – Karena mata seseorang berada di dua titik berbeda, mereka melihat dua gambar yang berbeda. Untuk mencegah mata seseorang dari keharusan untuk mengubah fokus antara dunia luar dan layar HUD, layar adalah “Collimated” (difokuskan pada tak terhingga). Dalam tampilan mobil umumnya terfokus di sekitar jarak ke bemper.
- Eyebox – menampilkan hanya dapat dilihat sementara mata pemirsa dalam 3-dimensi suatu daerah yang disebut Kepala Motion Kotak atau “Eyebox”. HUD Eyeboxes modern biasanya sekitar 5 dengan 3 dari 6 inci. Hal ini memungkinkan pemirsa beberapa kebebasan gerakan kepala. Hal ini juga memungkinkan pilot kemampuan untuk melihat seluruh tampilan selama salah satu mata adalah di dalam Eyebox.
- Terang / kontras – harus menampilkan pencahayaan yang diatur dalam dan kontras untuk memperhitungkan pencahayaan sekitarnya, yang dapat sangat bervariasi (misalnya, dari cahaya terang awan malam tak berbulan pendekatan minimal bidang menyala).
- Menampilkan akurasi – HUD komponen pesawat harus sangat tepat sesuai dengan pesawat tiga sumbu – sebuah proses yang disebut boresighting – sehingga data yang ditampilkan sesuai dengan kenyataan biasanya dengan akurasi ± 7,0 milliradians.
- Instalasi – instalasi dari komponen HUD harus kompatibel dengan avionik lain, menampilkan, dll
HUD DI MASA YANG AKAN DATANG
HUD di masa yang akan
datang bisa dipasang di dashboard antara setir mobil dan kaca depan mobil. HUD
akan memproyeksikan gambar yang sepertinya berada sekitar 2 meter di depan kaca
mobil. Gambar proyeksi ini tersambung dengan iPhone atau Android phone pengguna
via aplikasi favorit seperti Google Maps untuk memberikan petunjuk arah kepada
pengguna. Pengguna tidak perlu mengalihkan pandangan ke bawah untuk melihat
smartphone atau ke samping untuk melihat ke konsol sentral di tengah dashboard
karena gambar proyeksi HUD terletak persis di depan pengendara sehingga
pengendara bisa melihat informasi yang diperlukan sekaligus melihat jalan.
Teknologi ini sama seperti teknologi yang digunakan pilot untuk mendaratkan
pesawat terbang.
HUD dipasang di dashboard dan
disambungkan dengan on-board computer mobil (semua mobil yang
diproduksi sejak tahun 1996 sudah memakai on-board computer). Setelah
terpasang, HUD akan memasangkan diri dengan smartphone pengguna via bluetooth
dan dikontrol hanya memakai suara atau gerakan tangan tanpa sentuh (gesture). HUD
memberikan kemampuan kepada pengemudi untuk menjawab telpon, membalas SMS, dan
menanyakan petunjuk arah tanpa menyentuh atau merubah pandangan mata pengemudi.
Ternyata teknologi canggih yang kita lihat pada film Iron Man tidak menutup kemungkinan dapat juga diwujudkan di masa depan. Seperti kebanyakan alat-alat
elektronik berteknologi hi-tech lainnya, head-up display dirancang untuk
menjadi lebih canggih. Dalam waktu
dekat, head-up display akan tersedia dalam konektivitas wi-fi dan Bluetooth,
sehingga memungkinkan pengguna untuk menjelajah web, menelepon dan mengecek email selagi
bergerak pada layar kaca mobil kendaraan dan sebagainya. Juga akan ada perangkat yang akan menciptakan gambar-gambar penuh
warna terlihat lebih besar dari layar bioskop, yang berasal dari sebuah alat
kecil genggam atau perangkat yang memiliki layar kecil optik yang dapat
dipasangkan di kepala (head mounted display) atau tertanam pada sebuah helm. Sebuah
prototipe HUD juga telah dikembangkan yang menampilkan informasi pada bagian
dalam kacamata perenang atau topeng scuba penyelam dan kacamata ski. Sistem HUD bahwa
informasi langsung ke pemakainya proyek retina dengan bertenaga
rendah laser yang ( retina display maya ) juga dalam
eksperimen. Perusahaan teknologi Google sedang mengembangkan layar pribadi
tersedia konsumen bernama Google Glass.
Head Up Display (HUD) merupakan sebuah tampilan transparan
yang menampilkan data tanpa mengharuskan penggunanya untuk melihat ke arah yang
lain dari sudut pandang biasanya.
Teknologi Head-Up Displays:
- CRT (Cathode Ray Tube)
- Refractive Head-Up Displays
- Reflective HUD
- System Architecture
- Display Clutter
SUMBER:
Subscribe to:
Posts
(Atom)